Yayasan Pendidikan Silaturahim Jatikarya adalah yayasan yang bergerak pada bidang pendidikan. Yayasan kami memiliki 3 sekolah yaitu :
- SD Silaturahim Islamic School
- SMPIT Insan Mandiri Cibubur Boarding School
- SMAIT Insan Mandiri Cibubur Boarding School
Gambaran Pekerjaan:
- Mengerjakan tugas-tugas administratif SMP IT Insan Mandiri Cibubur sesuai kebutuhan sekolah
- Melakukan pengarsipan administratif
- Mendesain form dan kebutuhan desain lainnya untuk administrasi SMP
- Menjadi pedamping kepala sekolah dalam mengerjakan tugas-tugas administratif
- Gaji Pokok
- Tunjangan Kehadiran
- Makan siang
- Tunjangan kesehatan
- Pelatihan oleh Pakar Pendidikan (Pak Munif Chatib)
- Pria
- Usia Max 35 thn
- Pendidikan S1 semua jurusan
- Menguasai Microsoft Office
- Cermat, cekatan, rapi, dan tertib administrasi
- Memiliki Pengetahuan tentang Dapodik
- Memiliki pengalaman administrasi sekolah
Atau melalui e-mail : [klik disini]