HDktATREzHdiWlRgaooD09VOb3wMKFxZ7HVY8av3

Lowongan Kerja SMK - RAFLES

 

KAMI SEDANG MENCARI:
Kasir HO
(Head Office)

KUALIFIKASI:
  • Pria/ Wanita usia maks 35thn
  • Pendidikan setidaknya SMK di Keuangan/ Akuntasi/ Perbankan/ administrasi perkantoran
  • Setidaknya memiliki 2 tahun pengalaman dalam bidang yang sama
  • Kemampuan yang harus dimiliki: Jujur, Ms Office (excel, word), Teliti, Bertanggung Jawab dan memiliki Basic Finance
  • Bisa bekerja dengan target
  • Bisa mengendarai motor
  • Domisili Bogor Kota
  • Dapat menggunakan Motor dan memiliki SIM
Tugas dan tanggung jawab:
  • Menerima & menghitung uang cash/ setoran dari outlet
  • Menerima & menghitung uang cash/ setoran dari salesman
  • Membuat laporan kas
  • Membuat laporan operational cash perusahaan (petty cash)
  • Bertanggung jawab atas uang modal tukaran outlet
  • Bertanggung jawab atas fisik uang perusahaan
  • Melakukan setoran ke bank dari Outlet dan Salesman
  • Cash OPNAME setiap akhir bulan
  • Membuat pengajuan dana oprational setiap minggunya
  • Melakukan setoran/ pembayaran pajak
Penempatan: Kota Bogor
Kirimkan
Surat Lamaran, CV Terbaru, FC. Ijasah, FC. SKCK, 
FC. KTP, FC. Kartu Keluarga, FC. Transkrip nilai, dan foto ukuran 3x4
melalui email ke:
hrdrafles@gmail.com
Subject: Kasir HO


Ref Loker Bogor https://ift.tt/3mOHGKb
via IFTTT

Posting Komentar